Selamat datang siswa baru SMP Negeri 2 Kaliwungu di Kampus Speroka. Selamat, sudah bergabung dalam keluarga Besar Speroka. Selama 3 hari ke depan kita akan mengikuti kegiatan MPLS (Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah), Senin – Rabu tanggal 12 – 14 Juli